FIRDAUS, DODY and Yuliati, Tri and Desriyati, Welly (2023) MEDIA EDUKASI INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN TEMA 3 MAKANAN SEHAT KELAS V SD N 007 TAJUNG PENYEMBAL. Other thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Dumai.
Text
1.docx - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (15kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.docx - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (14kB) |
Abstract
Metode pembelajaran yang sering di lakukan guru, yaitu dengan cara menerangkan materi di dalam kelas dan hanya menggunakan media berupa papan tulis dan buku pelajaran, sehingga proses belajar mengajar di kelas tidak bervariasi atau monoton. Cara tersebut belum bisa terlaksanakan dengan baik dan siswa kurang memahami materi yang di sampaikan. Metode pembelajaran yang digunakan dalam penyampaian materi pelajaran Tema 3 Makanan Sehat kelas V di SD N 007 Tanjung Penyembal masih menggunakan media buku cetak sebagai perantara penyampaian materi. Hal ini menyebabkan siswa kurang tertarik mengikuti materi yang diberikan oleh guru karena sumber belajar yang terbatas dalam penyampain materi menggunakan gambar dibuku cetak. Sehingga materi sebaiknya di ilustrasikan ke dalam video animasi sebagai pengganti media pembelajaran, supaya pembelajaran tersampaikan maka di perlukan adanya penambahan media berbasis teknologi. maka diperlukan solusi yang dapat membantu meningkatkan ketertarikan dan semangat siswa dalam pelajaran Tema 3 Makanan Sehat. Oleh karena itu, penulis mengambil penelitian yang berjudul Media Edukasi Interaktif Pada Mata Pelajaran Tema 3 Makanan Sehat Kelas V SD N 007 Tanjung Penyembal yang di lengkapi video animasi dan Kuis.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Media Pembelajaran, Siswa, Makanan Sehat |
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Unnamed user with email merinapratiwi@mail-sttdumai.ac.id |
Date Deposited: | 15 May 2024 11:10 |
Last Modified: | 15 May 2024 11:10 |
URI: | http://repository.sttdumai.ac.id/id/eprint/782 |
Actions (login required)
View Item |