HIDAYAH, TAUFIQ and Indrawan, Surya and Zamista, Adelia Alfama (2018) TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI TERHADAP KUALITAS PELAYANAN SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI DUMAI. Other thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Dumai.
Text
BAB I.docx - Accepted Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (21kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.docx - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (17kB) |
Abstract
Sekolah Tinggi Teknologi Dumai (STTD) adalah perguruan tinggi yang memiliki 3 program studi yaitu, program studi teknik Industri, program studi teknik Sipil dan program studi teknik Informatika. STTD menyediakan jenis pelayanan kepada mahasiswa berupa bimbingan dan konseling, minat dan bakat (ekstrakurikuler), pembinaan soft skills, beasiswa dan kesehatan. Kondisi riil di lapangan terlihat masih banyak pelayanan yang diberikan oleh kampus dinilai belum memuaskan. Berdasarkan uraian diatas penulis tertarik untuk mengadakan penelitian mengenai masalah kualitas pelayanan di perguruan tinggi Sekolah Tinggi Teknologi Dumai, dimana penulis akan menyelesaikan masalah ini dengan menggunakan metode Importance Performance Analysis (IPA). Metode Importance Performance Analysis (IPA) ini digunakan untuk mengetahui tingkat kepuasan mahasiswa dan juga mencari variabel-variabel yang harus diprioritaskan agar diperbaiki. Berdasarkan hasil dan pembahasan secara keseluruhan tingkat kepuasan mahasiswa teknik industri sudah puas dengan skor 81,4 %, dimana variabel yang harus diperbaiki yaitu variabel 4, 6, 10, 11, 12 dan 13.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kepuasan, Kualitas Pelayanan, IPA |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences |
Depositing User: | Unnamed user with email merinapratiwi@mail-sttdumai.ac.id |
Date Deposited: | 23 Aug 2021 09:51 |
Last Modified: | 23 Aug 2021 09:51 |
URI: | http://repository.sttdumai.ac.id/id/eprint/400 |
Actions (login required)
View Item |