relation: http://repository.sttdumai.ac.id/557/ title: ANALISIS PERKERASAN LENTUR JALAN INPRES BAGAN BESAR KOTA DUMAI creator: SAMSUDIN, MUHAMAD creator: Abdillah, Nuryasin creator: Abrar, Aidil subject: TA Engineering (General). Civil engineering (General) description: Jalan raya adalah suatu lintasan yang bertujuan melewatkan lalu lintas dari suatu tempat ke tempat yang lain. Arti lintasan disini dapat diartikan sebagai tanah yang diperkeras atau jalan tanah tanpa perkerasan, sedangkan lalu lintas adalah semua benda dan makhluk hidup yang melewati jalan tersebut baik kendaraan bermotor, tidak bermotor, manusia, ataupun hewan. Perencanaan Jalan Inpres Kelurahan Bagan Besar Kecamatan Bukit Kapur yang terletak di Kota Dumai yang bertujuan untuk memberikan kelancaran, keamanan dan kenyamanan bagi pemakai jalan. Dengan analisis perancangan tebal perkerasan lentur Jalan Inpres Bagan Besar Kota Dumai dengan menggunakan Manual Desain Perkerasan Jalan No.02/M/BM/2017 dengan umur rencana 20 tahun, lebar jalan 6 meter sepanjang ± 1.8 Kilometer menghasilkan struktur tebal perkerasan lentur. Dengan spesifikasi AC-WC 40mm, AC-BC 60mm, AC-BC atau AC Base 75mm, CTB3 150mm, Fondasi Agregat Kelas A 150 mm, CBR Tanah Dasar 11.36%. date: 2021-09-14 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id rights: cc_public_domain identifier: http://repository.sttdumai.ac.id/557/1/14.%20BAB%20I%20Revisi%201.docx format: text language: id rights: cc_public_domain identifier: http://repository.sttdumai.ac.id/557/2/19.%20DAFTAR%20PUSTAKA.docx identifier: SAMSUDIN, MUHAMAD and Abdillah, Nuryasin and Abrar, Aidil (2021) ANALISIS PERKERASAN LENTUR JALAN INPRES BAGAN BESAR KOTA DUMAI. Other thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Dumai.