IMPLEMENTASI METODE VISE KRITERIJUMSKA OPTIMIZACIJA I KOMPROMISNO RESENJE (VIKOR) DALAM MENENTUKAN PRIORITAS PENGERJAAN KERUSAKAN DUMP TRUCK

JAYANTI, TRI and Sari, Febrina and Desyanti, Desyanti (2022) IMPLEMENTASI METODE VISE KRITERIJUMSKA OPTIMIZACIJA I KOMPROMISNO RESENJE (VIKOR) DALAM MENENTUKAN PRIORITAS PENGERJAAN KERUSAKAN DUMP TRUCK. Other thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Dumai.

[img] Text
BAB I.doc - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (39kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.doc - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (35kB)

Abstract

PT Kudamas Bintang Sejahtera merupakan perusahaan milik swasta yang bergerak dibidang jasa pengurusan transport khususnya kendaraan dump truck dan perusahaan ini memiliki bengkel sendiri untuk memperbaiki kendaraan jika ada kerusakan. Perusahaan ini memiliki 60 kendaraan dump truck. Persaingan antar perusahaan lainnya telah mendorong PT Kudamas Bintang Sejahtera untuk memberikan kualitas pelayanan yang dapat menciptakan kepuasan pelanggan, terutama pada perbaikan kerusakan dump truck. Sebagai perusahaan jasa pengurusan transportasi darat, masalah yang timbul adalah banyaknya dump truck yang beroperasi setiap hari mengakibatkan adanya kerusakan yang terjadi sehingga membutuhkan waktu yang lama jika tidak memiliki manajemen perencanaan yang baik. Masalah lainnya pada PT Kudamas Bintang Sejahtera yaitu karena banyaknya dump truck yang masuk untuk melakukan service dan perawatan kendaraan setiap harinya harus melakukan pengantrian. Proses antrian untuk perbaikan dump truck dilakukan terhadap dump truck yang pertama kali masuk, sehingga jika dump truck lainnya masuk maka harus menunggu mobil pertama selesai. Hal ini menyebabkan supir menunggu terlalu lama dan tidak mengetahui kapan dump truck tersebut akan dikerjakan terlebih dahulu. Setiap harinya ada 10 bahkan 15 dump truck yang masuk untuk melakukan perawatan, sehingga bagian mekanik bingung untuk memilih dump truck mana dikerjakan terlebih dahulu.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Dump Truck, Prioritas
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Depositing User: Unnamed user with email merinapratiwi@mail-sttdumai.ac.id
Date Deposited: 31 Mar 2023 09:40
Last Modified: 31 Mar 2023 09:40
URI: http://repository.sttdumai.ac.id/id/eprint/618

Actions (login required)

View Item View Item