EFISIENSI PANAS GAS BUANG KENDARAAN BERMOTOR UNTUK PEMANAS KOTAK MAKANAN

IRWANTO, IRWANTO and Fitra, Fitra and Azmi, Azmi (2017) EFISIENSI PANAS GAS BUANG KENDARAAN BERMOTOR UNTUK PEMANAS KOTAK MAKANAN. Other thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Dumai.

[img] Text
BAB I WANTOK.docx - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (23kB)
[img] Text
daftar pustaka wantok.docx - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (21kB)

Abstract

Gas buang pada kendaraan bermotor memiliki kandungan energi panas. Energi panas ini tidak dimanfaatkan lagi. Pemaanfaatan energi panas dari gas buang kendaraan bermotor saat ini jarang ditemui disekitar kita. Berdasarkan dari permasalahan tersebut, penulis melakukan penelitian dengan merancang pemanas kotak makanan dengan mengefisiensikan panas dari gas buang kendaraan bermotor. Panas gas buang sisa dimanfaatkan langsung sebagai pemanas kotak tanpa adanya fluida tambahan. Gas buang akan dialirkan ke dalam sebuah kotak yang terpisah dari kotak penyimpan makanan. Setelah dimanfaatkan, gas buang itu dialirkan kembali ke knalpot, untuk dibuang ke udara. Kotak penyimpan makananmembutuhkan panas ruangan yang cukup agar tidak terjadi penurunan temperatur pada makanan tersebut. Dari studi eksperimental yang telah dilakukan pada kotak penyimpan makanan, kotak pemanas makanan ini diuji dengan putaran mesin dan jauhnya jarak tempuh motor. Pengujian ini menghasilkan peningkatan atau kenaikan temperatur gas buang pada variasi putaran mesin yang berbeda. Putaran mesin yang dipakai adalah 1500 rpm, 2000 rpm, 2500 rpm, 3000 rpm, dan 3500 rpm, dan jarak tempuh yang diuji adalah 200, 400,600, 800 dan 1000 meter. Semakin tinggi putaran mesin, semakin tinggi juga panas yangdapat dimanfaatkan sehingga dapat memanaskan temperatur ruangan sesuai yang diinginkan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Heat exchangger, Panas Knalpot, Rpm
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Unnamed user with email merinapratiwi@mail-sttdumai.ac.id
Date Deposited: 25 Jun 2020 04:07
Last Modified: 27 Oct 2021 10:32
URI: http://repository.sttdumai.ac.id/id/eprint/143

Actions (login required)

View Item View Item